Pemain Venezia, Jay Idzes yang merupakan calon pemain naturalisasi Timnas Indonesia di kabarkan sedang menderita penyakit Deep Vein Thrombosis (DVT).
Kabar tersebut disampaikan langsung oleh Venezia FC yang mengumumkan Jay Idzes terkena trombosis vena dengan mikro embilo paru. Sekarang Jay Idzes di kabarkan sudah keluar rumah sakit.
Jay Idzes adalah salah satu pemain yang akan dinaturalisasi oleh PSSI. Dengan dinaturalisasikan Jay Idzes diharapkan mampu menambahkan kekuatan bagi Timnas Indonesia. Namun jika di lihat dari riwayat penyakit tersebut, besar kemungkinan Jay tidak bisa memperkuat timnas Indonesia di Piala Asia 2023.
Jay Idzes diprediksi akan istirahat yang cukup lama karena masih dalam waktu pemulihan. Dan untuk kembali ke aktivitas kompetitif harus di tentukan dari pemeriksaan medis selanjutnya. pemeriksaan medis selanjutnya.